Kamis, 19 April 2018

SRINTEKDES DESA MERBUNG || HARI KE 22


Assalamu'alaikum Wr.Wb


A. Pendahuluan

Bismilahirrahmanirrahim, Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi pengalaman saya mengikuti Srintekdes di Desa Merbung Kec.Klaten Selatan Kab. Klaten oke langsung saja kalian simak penjelasan dibawah ini.


B. Latar Belakang 
Agar bisa mengetahui dan mempelajari sejauhmana sistem kegiatan yang ada di desa ini sehingga bisa memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat sekitar sini.  
C. Maksud Dan Tujuan
Agar dapat memberi manfaat kepada masyarakat sekitar dan untuk memecahkan masalah yang ada di Desa tersebut , disini kami bisa mempelajari banyak hal dalam kegiatan srintekdes, bisa menambah kepercayaan diri karena dibutuhkan untuk menapak jejak karier yang semakin tinggi nanntinya selain itu bisa mempelajari budaya baru.
Kegiatan kami hari ini adalah ada yang berbincang-bincang mengenai MikroTik dengan warga sekitar, dan pada malam harinya kami mengikuti kegiatan Sosialisasi pemilihan Gubernur bersama pemuda-pemudi desa Merbung. Berikut dokumentasinya...




Mungkin itu yang dapat saya sampaikan kurang lebihnya mohon maaf..

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

0 komentar:

Posting Komentar